Skip links

Category: News

Tim PKM LPPM UNIMED Berikan Pendampingan Pembuatan  Media Microlearning pada Guru SDN 106813 Amplas

Tim PKM LPPM UNIMED Berikan Pendampingan Pembuatan  Media Microlearning pada Guru SDN 106813 Amplas

in Tags

Tim Program Kemitraan Masyarakat (PKM) LPPM Universitas Negeri Medan melakukan pengabdian masyarakat dengan memberikan pendampingan pembuatan Microlearning pada guru SDN 106813 Amplas. Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Mei sampai bulan Juli 2023. Program ini diketuai oleh Dr. Aman Simaremare, MS., dengan anggota  Dr. Yasarotodo Wau,

HMJ Kimia FMIPA Unimed Gelar International Guest Lecture Webinar

HMJ Kimia FMIPA Unimed Gelar International Guest Lecture Webinar

in Tags

HMJ Kimia FMIPA Unimed menggelar International Guest Lecture Webinar, dengan mengangkat tema “Forensic Science: What, Who and How” yang diadakan di zoom conference pada Kamis 22 Juni 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk menambah pengetahuan mahasiswa terhadap Ilmu Kimia terutama pada Ilmu Forensik. Kegiatan ini mengahdirkan

Tim PKM LPPM UNIMED Berikan Pendampingan Penciptaan Puisi dengan Model TPS Pada Anak-anak di Sanggar Srasi Semat  

Tim PKM LPPM UNIMED Berikan Pendampingan Penciptaan Puisi dengan Model TPS Pada Anak-anak di Sanggar Srasi Semat  

in Tags

Tim Program Kemitraan Masyarakat (PKM) LPPM Universitas Negeri Medan melakukan pengabdian masyarkat dengan memberikan pendampingan penciptaan puisi dengan model Think Pair Share (TPS) pada anak-anak di Sanggar Srasi Semat. Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Juni 2023. Program ini diketuai oleh Dr. Wisman Hadi, M.Hum., dengan

FMIPA Unimed Gelar Workshop Penyusunan Dokumen UPPS Akreditasi Unggul dan Internasional

FMIPA Unimed Gelar Workshop Penyusunan Dokumen UPPS Akreditasi Unggul dan Internasional

in Tags

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Medan mengadakan Workshop Penyusunan Dokumen UPPS Akreditasi Unggul dan Internasional yang diadakan di Ruang Rapat Lt. 8 Gedung Fisika FMIPA, Rabu (21/06). Tujuan kegiatan ini dalam rangka untuk meningkatkan akreditasi program studi di FMIPA. Kegiatan Workshop

Bantu Wujudkan Destinasi Eko-Wisata di Kota Medan, Dosen Unimed Susuri Sungai Babura

Bantu Wujudkan Destinasi Eko-Wisata di Kota Medan, Dosen Unimed Susuri Sungai Babura

in Tags

Tim Dosen Program Kemitraan Masyarakat PKM Unimed bersama Mahasiswa Pendidikan Masyarakat FIP Unimed menyusuri Sungai Babura mulai dari Taman Beringin ke Kampung Sejahtera pada Rabu, (21/06). Kegiatan ini dilakukan untuk meninjau langsung dan melihat potensi wisata yang bisa dikembangkan melalui pemanfaatan sungai sebagai destinasi eko-wisata

Prodi S2-Kimia Unimed Bekerjasama dengan UPI dan UIN Sunan Gunung Djati Melaksanakan PKM

Prodi S2-Kimia Unimed Bekerjasama dengan UPI dan UIN Sunan Gunung Djati Melaksanakan PKM

in Tags

Dalam masyarakat awam banyak dikenal jenis minuman kesehatan yang terbuat dari rempah rempah seperti jamu  dan bandreak. Minuman tersebut umumnya berfungsi untuk meningkatkan stamina dan kesehatan. Namun seiring dengan perkembangan teknologi dan gaya hidup banyak minuman kekinian yang kurang memperhatikan sisi kesehatan.  Program studi Magister

Prodi Pend. Basindo FBS UNIMED Gelar SEDARING (Seminar dalam Jaringan)

Prodi Pend. Basindo FBS UNIMED Gelar SEDARING (Seminar dalam Jaringan)

in Tags

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia, FBS Unimed menggelar SEDARING (Seminar dalam Jaringan) dengan tema, “Adaptasi dan Transformasi Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia”. Seminar ini dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom meeting pada Selasa (20/06). SEDARING diselenggarakan oleh mahasiswa

Prof. Dr. Baharuddin, S.T., M.Pd. Terpilih Sebagai Rektor Unimed Periode 2023-2027

Prof. Dr. Baharuddin, S.T., M.Pd. Terpilih Sebagai Rektor Unimed Periode 2023-2027

in Tags

Prof. Dr. Baharuddin, ST., M.Pd. terpilih menjadi Rektor Universitas Negeri Medan Periode 2023-2027 dalam sidang rapat senat dengan agenda pemilihan rektor tahap akhir yang dilaksanakan di Gedung Pusat Administrasi Unimed pada Selasa, (20/06). Rapat Senat tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Senat Unimed Prof. Dr. Syawal