Skip links

Category: News

Unimed Gelar Workshop Pengembangan Media Pembelajaran Berdiferensiasi Untuk Meningkatkan Kualitas Belajar

Unimed Gelar Workshop Pengembangan Media Pembelajaran Berdiferensiasi Untuk Meningkatkan Kualitas Belajar

in Tags

Universitas Negeri Medan menggelar Workshop Pengembangan Media Pembelajaran Berdiferensiasi Untuk Meningkatkan Kualitas Belajar. Acara ini dilaksanakan 9 November 2024 di Karibia Boutique Hotel Medan. Diisi narasumber dari Dosen Unimed diantaranya Dr. Hermawan Syahputra, S.Si., M.Si.,  Said Iskandar AL Idris, S.Si., M.Si., Budi Halomoan Siregar, S.Pd.,

Unimed Gelar Musrenbang 2025, Rancang Masa Depan Pendidikan Tinggi

Unimed Gelar Musrenbang 2025, Rancang Masa Depan Pendidikan Tinggi

in Tags

Universitas Negeri Medan (Unimed) menggelar Musyawarah Perencanaan dan Pembangunan (Musrenbang) tahun 2025 di Hotel Sere Nauli, Laguboti, Balige. Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari, pada 6-8 Desember 2024, merupakan rangkaian acara Musrenbang 2025 sebagai pelaksanaan kegiatan ditingkat Universitas. Acara ini dibuka oleh Rektor Unimed Prof.

Jurusan Pend. Seni Rupa UNIMED Jalin Kerjasama dan Kuliah Umum dengan UTAR

Jurusan Pend. Seni Rupa UNIMED Jalin Kerjasama dan Kuliah Umum dengan UTAR

in Tags

Jurusan Pendidikan Seni Rupa Universitas Negeri Medan menjalin kerjasama dan kuliah umum dengan Universiti Tunku Abdur Rahman (UTAR) Malaysia, pada senin 02 Desember 2024. dengan mengangkat tema” The Utilization of Artificial Intelligence (AI) In The Creation of Visual Art and Design”. Acara tersebut dibuka oleh

Mahasisawa Unimed Berhasil Meraih Pendanaan Program Innovillage Tahun 2024

Mahasisawa Unimed Berhasil Meraih Pendanaan Program Innovillage Tahun 2024

in Tags

Muammar Sahala Tua Siregar (PGSD 2021), bersama timnya yang terdiri dari Suwanda (Fisika 2021) dan Aldino (PGSD 2022), berhasil meraih pendanaan sebesar Rp27.700.000 melalui program Innovillage 2024. Tim yang bernama Sikkola Raiat ini juga didampingi oleh dosen pembimbing, Budiman Nasution, S.Pd., M.Si. Pendanaan ini diberikan

Mahasiswi Unimed Harumkan Nama Indonesia di Ajang Squash Internasional

Mahasiswi Unimed Harumkan Nama Indonesia di Ajang Squash Internasional

in Tags

Fadillah Aulia Putri, mahasiswi jurusan Ilmu Keolahragaan (IKOR) Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Medan (Unimed), kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah internasional. Kali ini, Fadillah berhasil meraih juara kedua pada nomor Women’s Premier Open di ajang Cahya Mata Sarawak Squash Open 2024 yang berlangsung

Unimed Gelar Rapat Koodinator Penyusunan Laporan PPG Prajabatan Gelombang I Semester II Tahun 2024

Unimed Gelar Rapat Koodinator Penyusunan Laporan PPG Prajabatan Gelombang I Semester II Tahun 2024

in Tags

Universitas Negeri Medan melaksanakan Rapat Koodinator Penyusunan Laporan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prjabatan Gelombang I Semester II Universitas Negeri Medan (Unimed) 2024. Rapat koordinasi tersebut berlangsung selama 3 hari dimulai pada hari Jum’at tanggal 29 November sampai dengan hari Minggu tanggal 01 Desember 2024 di

Kuliah Umum: “Tapak Arkeologi Lembah Bujang dalam Konteks Sejarah Awal Asia Tenggara”

Kuliah Umum: “Tapak Arkeologi Lembah Bujang dalam Konteks Sejarah Awal Asia Tenggara”

in Tags

Jurusan Pendidikan Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Medan (UNIMED), sukses menyelenggarakan kuliah umum bertajuk “Tapak Arkeologi Lembah Bujang dalam Konteks Sejarah Awal Asia Tenggara.” Acara ini menghadirkan dua pembicara berpengalaman dari Malaysia: Dr. Sivapalan Selvadurai dan Mr. Callistus Fernandez, keduanya dari KADARAM Historical Initiative. Kuliah umum