Skip links

Category: News

FBS Unimed Gelar Pameran Seni Rupa Sebagai Bentuk Apresiasi Pelantikan Pengurus APSI

FBS Unimed Gelar Pameran Seni Rupa Sebagai Bentuk Apresiasi Pelantikan Pengurus APSI

in Tags

Salah satu bentuk apresiasi atas terselenggaranya pelantikan pengurus dan anggota APSI (Asosiasi Pendidik Seni Indonesia) wilayah Sumatera Utara, maka diadakannya Pameran Seni Rupa hasil rangka kerja sama antara Jurusan Seni Rupa Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Medan dengan Asosiasi Pendidik Seni Indonesia (APSI),

Forum FBS Indonesia Rembuk di Parapat Upaya Menuju LPTK Berkelas Dunia

Forum FBS Indonesia Rembuk di Parapat Upaya Menuju LPTK Berkelas Dunia

in Tags

Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Medan menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan Forum FBS Indonesia yang diselenggarakan di Hotel Niagara Parapat,11-13 Juli 2024. Forum ini dihadiri 14 pimpinan pimpinan Fakultas Bahasa dan Seni dan Fakultas Seni dan Desain dari 12 lembaga pendidikan tenaga kependidikan

Tim PKM-RSH Unimed Lakukan Penelitian Fenomena Sandwich Generation dan Hubungannya dengan Filosofi Anakkon Hi Do Hamoraon Di Au

Tim PKM-RSH Unimed Lakukan Penelitian Fenomena Sandwich Generation dan Hubungannya dengan Filosofi Anakkon Hi Do Hamoraon Di Au

in Tags

Tim PKM-RSH Universitas Negeri Medan melakukan penelitian terkait fenomena sandwich generation dan hubungannya dengan Filosofi Anakkon Hi Do Hamoraon Di Au di Desa Aek Sipitudai, Kecamatan Sianjur Mula-Mula, Kabupaten Samosir. Penelitian tim PKM-RSH dampingi oleh dosen Pembimbing Artha Mahindra Diputera, M.Pd. dan disambut langsung oleh

Dosen FIK UNIMED Laksanakan Bimbingan P5 Berbasis Olahraga Tradisional pada Komunitas Guru PJOK Kota Medan

Dosen FIK UNIMED Laksanakan Bimbingan P5 Berbasis Olahraga Tradisional pada Komunitas Guru PJOK Kota Medan

in Tags

Tim Pengabdian kepada masyarakat Universitas Negeri Medan yang terdiri dari Ketua Agustin Sastrawan Harahap, S.Pd., M.Pd. dan anggota Dr. M. Irfan, M.Or. dan Khairul Usman, S.Si., M.Pd. didampingi oleh Tim LPPM Unimed ibu Vera Yanti, S.Si. melaksanakan bimbingan kepada Guru-guru PJOK yang bernaung di Kelompok

Dosen PGSD Unimed Gelar Pengabdian Masyarakat Tentang Penggunaan Teknologi Pintar Pada Kurikulum Merdeka

Dosen PGSD Unimed Gelar Pengabdian Masyarakat Tentang Penggunaan Teknologi Pintar Pada Kurikulum Merdeka

in Tags

Tim Pengabdian Kemitraan Masyarakat PGSD FIP UNIMED mengadakan kegiatan workshop penggunaan teknologi pintar pada Kurikulum Merdeka yang diadakan di SDN 105285 Tandam Hilir I, Kecamatan Hamparan Perak, Kabupaten Deli Serdang pada tanggal 13 Juli 2024. Tim pekasana kegiatan Pengabdian Kemitraan Masyarakat ini diketuai oleh Dr.

FIS Unimed Fasilitasi Persiapan PKP2 Tim Mahasiswa Pemenang Pendanaan PKM Tahun 2024

FIS Unimed Fasilitasi Persiapan PKP2 Tim Mahasiswa Pemenang Pendanaan PKM Tahun 2024

in Tags

Fakultas Ilmu Sosial menyelenggarakan acara Sosialisasi dan Workshop Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2024. Acara ini merupakan bagian dari kegiatan Pembinaan dalam Penulisan Karya Ilmiah Mahasiswa Tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Kantor Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni FIS Unimed. Kegiatan ini terdiri dari Sosialisasi

Unimed Gelar Rakor Penyusunan Laporan Pelaksanaan PPG Prajab Gel. 1 Sem. 2 2023/2024

Unimed Gelar Rakor Penyusunan Laporan Pelaksanaan PPG Prajab Gel. 1 Sem. 2 2023/2024

in Tags

Universitas Negeri Medan melaksanakan Rapat Koodinator Penyusunan Laporan Pelaksanaan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prjabatan Gelombang I Semester 2 Tahun 2023/2024. di Grand Mercure Medan Angkasa Hotel pada Jum’at-Minggu, 12 – 15 Juli 2024. Acara tersebut dibuka oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik Unimed Dr. Abil

Unimed Terima Kunjungan PFI Medan, Bahas Rencana Kolaborasi Bidang Jurnalistik dan Pendidikan

Unimed Terima Kunjungan PFI Medan, Bahas Rencana Kolaborasi Bidang Jurnalistik dan Pendidikan

in Tags

Universitas Negeri Medan (Unimed) menerima kunjungan dari Pewarta Foto Indonesia (PFI) Medan pada Rabu, (10/07). Kunjungan ini bertujuan untuk menjalin kerjasama dan meningkatkan sinergi antara Unimed dan PFI Medan dalam bidang pendidikan dan fotografi jurnalistik. Rombongan PFI Medan dihadiri oleh Risky Cahyadi (Ketua PFI Medan),