Skip links

Category: News

Tingkatkan Mutu Pendidikan, Yayasan Doktor Haji Maratua Simanjuntak Jalin Kerja Sama dengan Unimed

Tingkatkan Mutu Pendidikan, Yayasan Doktor Haji Maratua Simanjuntak Jalin Kerja Sama dengan Unimed

in Tags

Universitas Negeri Medan menerima kunjungan dari rombongan Yayasan Doktor Haji Maratua Simanjuntak “Islamic Boarding School Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara”. Kunjungan ini disambut hangat oleh Rektor dan jajarannya di ruang kerja Rektor, pada Senin (09/09). Adapun tujuan kedatangan Yayasan Doktor Haji Maratua Simanjuntak “Islamic Boarding School

Jurusan Pend. Sejarah FIS Unimed Gelar 2 Kuliah Umum Internasional

Jurusan Pend. Sejarah FIS Unimed Gelar 2 Kuliah Umum Internasional

in Tags

Jurusan Pendidikan Sejarah, Universitas Negeri Medan sukses menggelar 2 (dua) Kuliah Umum berskala Internasional pada 26 Agustus 2024 dan 29 Agustus 2024 di Ruang Audiovisual jurusan Pendidikan Sejarah. Kuliah umum ini dilaksanakan diikuti oleh mahasiswa semester 5 dalam mata kuliah studi kearsipan dengan dosen pengampu

Unimed Gelar Rapat Koordinasi PPG Parajabatan Gelombang 1 Semester 2 Tahun 2024

Unimed Gelar Rapat Koordinasi PPG Parajabatan Gelombang 1 Semester 2 Tahun 2024

in Tags

Universitas Negeri Medan kembali menggelar rapat koordinasi pelaksanaan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan gelombang 1 semester 2 tahun 2024 di Hotel Karibia Boutique Hotel pada 07-08 September 2024. Rapat Evaluasi Pelaksanaan PPG Prajabatan Gelombang 1 Semester 2 Tahun 2024 di Universitas Negeri Medan dibuka oleh

Unimed Dukung Cabor Pickleball Semakin Diminati Masyarakat Indonesia

Unimed Dukung Cabor Pickleball Semakin Diminati Masyarakat Indonesia

in Tags

Pimpinan Universitas Negeri Medan menggelar Gala Dinner dengan Pengurus Besar Indonesian Fickleball Federation, bersama Pengurus Provinsi Pickleball dari seluruh Indonesia, dan juga dihadiri para atlit perwakilan dari berbagai daerah di Indonesia. Acara Gala Dinner ini dihadiri Ketua Umum Pengurus Besar Indonesian Pickleball Federation Prof. Dr.

Mahasiswa Prodi Sastra Indonesia FBS UNIMED Juara 1 Lomba Baca Puisi di PEKSIMINAS 2024

Mahasiswa Prodi Sastra Indonesia FBS UNIMED Juara 1 Lomba Baca Puisi di PEKSIMINAS 2024

in Tags

Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan Nanda Tri Wardana Pasaribu berhasil meraih prestasi Juara 1 kategori Lomba Baca Puisi Pria pada Pekan Seni Mahasiswa Nasional 2024 yang diselegarakan di Universitas Negeri jakarta pada 02 – 07 September 2024. Peksiminas

Semarakkan Hari Baca Nasional, Dosen Unimed Rintis Taman Baca di Kampung Darussalam

Semarakkan Hari Baca Nasional, Dosen Unimed Rintis Taman Baca di Kampung Darussalam

in Tags

Dosen Fakultas Ilmu Pendidikan, Prodi Pendidikan Masyarakat Universitas Negeri Medan (Unimed), pada Jumat, 6 September 2024, melaksanakan pendampingan dalam perintisan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) di Kampung Darussalam, Kabupaten Langkat. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Unimed dan sekaligus memperingati Hari Baca

Unimed Gelar Orientasi Akademik Mahasiswa PPG Gelombang II Tahun 2024

Unimed Gelar Orientasi Akademik Mahasiswa PPG Gelombang II Tahun 2024

in Tags

Universitas Negeri Medan mengadakan kegiatan Orientasi Akademik Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Calon Guru Gelombang II Tahun 2024. yang dilaksanakan di Gedung Prof. Dr. Syawal Gultom,M.Pd. Aula A FMIPA Lt.III, Kamis 6 September 2024. Dalam kegiatan tersebut Pengelola PPG Unimed mengundang Ketua Senat Prof.

Mahasiswa FIK Unimed Raih Medali Emas Cabor Cricket Putra di PON Sumut-Aceh ke XXI Tahun 2024

Mahasiswa FIK Unimed Raih Medali Emas Cabor Cricket Putra di PON Sumut-Aceh ke XXI Tahun 2024

in Tags

Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan Unimed berhasil meraih prestasi membanggakan atas capaian meraih mendali emas pada cabang olahraga Cricket Putra, mewakili Provinsi Sumatera Utara di Pekan Olahraga Nasional (PON) Sumut-Aceh 2024, pada Selasa (03/09). Adapun mahasiswa FIK Unimed yang menjadi delegasi Unimed sebagai kontingan Provinsi Sumut