
Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Unimed Berlangsung Khidmat
Ratusan sivitas akademik Universitas Negeri Medan (Unimed) mengikuti Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2024 dengan tema “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045” di Lapangan Serbaguna Unimed, pada Sabtu (01/06). Dalam upacara tersebut dibacakan pidato Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia oleh