Jalur Mandiri Unimed adalah seleksi tes mahasiswa baru tahap ke 3 dengan menggunakan CBT/UTBK dan bagi peserta yang memilih program studi Seni dan Keolahragaan diwajibkan mengirimkan Portofolio.
MATERI UTBK SM- MANDIRI
- Tes Potensi Skolastik (TPS)
- Literasi dalam Bahasa Indonesia don Bahasa lnggris
- Penalaran Matematika
REKOGNISI PRESTASI
Selain mengikuti CBT/UTBK, pendaftar yang mempunyai prestasi tingkat provinsi, nasional don internasional seperti :
a. Prestasi akademik
b. Prestasi olahraga
c. Prestasi seni/kriya
d. Prestasi dalam MTQ/MKQ, Pesparawi don sejenis
e. Hafiz Qur’an,
Dapat mengirimkan sertifikat/bukti juara untuk bahan pertimbangan dalam penentuan kelulusan.
KETENTUAN KELULUSAN
• Hasil UTBK SM Mandiri memenuhi grade kelulusan sesuai prodi pilihan
• Hasil penilaian portofolio bagi peserta yang memilih prodi Olahraga don Seni
• Berdasarkan rekognisi prestasi peserta
BIAVA PENOAFTARAN SM-MANDIRI
a. Biaya Pendaftaran: Rp. 300.000,-
b. Pendaftar Prodi Seni don Keolahragaan dikenakan tambahan biaya Portofolio Rp. 50.000,- per Prodi.
c. Biaya pendaftaran dibayar melalui Bank BNI
d. Biaya pendaftaran yang sudah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali.
TATA CARA PENDAFTARAN
– Pendaftaran dilakukan secara online melalui http://sm.unimed.ac.id
– Mengisi don melengkapi biodata, unggah pas foto berwarna terbaru, don verifikasi biodata.
– Memilih program studi, mengunggah portofolio bagi prodi Olahraga don Seni, memeperoleh Slip pembayaran Biaya UTBK.
– Pembayaran melalui Bank BNI dan kemudian cetak kartu Ujian melalui laman http://sm.unimed.ac.id
